Upacara Sumpah Pemuda

Bagikan :

Upacara Hari Pahlawan dilaksanakan pada hari Kamis, 10 November 2016. Upacara bendera dihadiri oleh Ketua Yayasan Gita Kirtti Bapak Drs. Anthoni Huka, Bapak Sarim, S. Pd selaku pembina upacara, dan seluruh staf guru dan karyawan .Upacara memperingati Hari Pahlawan dilaksanakan dengan tujuan agar para Siswa dan siswi sebagai generasi muda penerus bangsa agar mempunyai rasa cinta tanah air dan bangsa dengan cara berperan aktif dan berprestasi serta berperilaku yang positif dalam kehidupan sehari-hari baik dalam lingkungan Gita Kirtti pada khususnya maupun di lingkungan masyarakat pada umumnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *